Kalian Suka Faal?

Posted by Ucup Kamis, 16 Agustus 2012 0 komentar
Pasti anak-anak kedokteran tau apa itu Faal, Yap faal itu bahasa kerennya physiology. Faal itu adalah ilmu yang mempelajari tentang fungsi-fungsi tubuh manusia. Faal itu kayak semacan ilmu dasar untuk memahami apa yang terjadi di dalam tubuh manusia. Di FKUI, departemen faal merupakan departemen yang terkenal dengan reputasi killernya. Dosen-dosennya sangat strict dan tegas.

Nah waktu itu gue lagi jalan-jalan di daerah Jakarta Utara dan tiba-tiba gue melihat sesuatu yang langsung membuat gue tertawa :



Hahaha jangan-jangan ini punya departemen faal,, *ngeri nyusul*
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Kalian Suka Faal?
Ditulis oleh Ucup
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://meandmeds.blogspot.com/2012/08/kalian-suka-faal.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

0 komentar:

Posting Komentar

Redesigned by Info Terbaru Original by Bamz | Copyright of Me and Meds. Untuk SEO lebih lanjut kunjungi Trik SEO terbaru.